
Vakansiinfo, Kendari – Kompetisi Sains Madrasah dimeriahkan dengan Expo Madrasah Young Researchers Supercamp (MYRES) Nasional Tahun 2023. Pembukaan pameran ini di resmikan oleh Penasehat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kemenag Eny Retno Yaqut. Turut hadir, Dirjen Pendidikan Islam Kemenag Ali Ramdhani, dan Plt. Direktur Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan (KSKK) Madrasah Sidik Sisdiyanto. Ada puluhan booth […]