
Vakansiinfo, Kuta – Berbicara tentang Kuta-Bali, memang tidak pernah ada habisnya. Selain Pantai Kuta yang terkenal karena keindahan pasir putih dan ombak yang cocok untuk surfing. Berbagai destinasi di sekitar Pantai Kuta juga dapat di temukan. Seperti mall, art shops, hotel, bar dan restoran. Kuta juga merupakan surga bagi para pecinta kuliner. Karena memiliki beragam […]